GURU DAN SECANGKIR KOPI

*KADO UNTUK TEMAN YANG PROFESI GURU*

*SECANGKIR KOPI*
     TERDAPAT: #KOPI#GULA#RASA

KOPI adalah ORANG TUA,
GULA adalah GURU,
RASA adalah SISWA.
CANGKIR adalah SEKOLAH

Jika kopi terlalu pahit
Siapa yang salah...?

Gula-lah yang disalahkan,
karena terlalu sedikit,
hingga _"RASA"_ kopi menjadi pahit...

Jika kopi terlalu manis,
siapa yg disalahkan...?

Gula pula yang disalahkan,
karena terlalu banyak,
hingga _"RASA"_ kopi menjadi manis...

Jika takaran kopi dan gula seimbang, sehingga rasa yang tercecap menjadi nikmat,
siapa yg di puji...???

Tentu semua akan berkata:
Kopinya mantaaap.................!!!!!

Ke mana gula...???
Di mana gula...???
Yang mempunyai andil membuat _"RASA"_ kopi menjadi mantaaap...!!!

Itulah guru yang ketika _"RASA"_ terlalu manis,
maka dia akan dipersalahkan...

Itulah guru yang ketika _"RASA"_ terlalu pahit,
maka dia pula yang akan dipojokkan...

Tetapi...
Ketika _"RASA"_ mantap,
Ketika siswa berprestasi,
Maka orang tua-lah yang akan menepuk dadanya:
_"Anak siapa dulu..."_

Mari _"IKHLAS"_ seperti Gula yang larut tak terlihat, tapi sangat bermakna...

Gula PASIR memberi RASA MANIS pada KOPI,
tapi orang MENYEBUT-nya KOPI MANIS... bukan KOPI GULA...

Gula PASIR memberi RASA MANIS pada TEH,
tapi orang MENYEBUT-nya TEH MANIS... bukan TEH GULA...

Tapi GULA tetap IKHLAS LARUT dalam memberi RASA MANIS...

Akan tetapi apabila berhubungan dengan penyakit,
barulah GULA disebut... _"PENYAKIT GULA"..._

Begitulah HIDUP....
Kadang KEBAIKAN yang kita TANAM tak pernah disebut Orang,
Tapi sedikit saja khilaf-salah dilakukannya,
maka akan dibesar-besarkan...!!!

IKHLAS-lah seperti GULA...
LARUT-lah seperti GULA...

Tetap SEMANGAT memberi KEBAIKAN...
Tetap SEMANGAT menyebar KEBAIKAN...

Karena KEBAIKAN tidak UNTUK DISEBUT-Sebut, Tapi untuk DIRASAKAN...

Banggalah jadi guru...

Terima kasih 
  
(Copas, #sumber)

Komentar

  1. MantAp, mari kita sruput kopi tanpa gula.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hahaha, terlalu ekstrim juga tanpa hadirkan gula e guru_ yg lain masih suka pakai gula 🤣🤣

      Hapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Segala Syukur dan Pujian Hanya Pada-Mu, Tuhan

MAMA, AKU INGIN PULANG_untukmu Emilia Sanur